Bola.net - - Legenda Arsenal, Paul Merson percaya bahwa Eden Hazard telah menemukan kembali permainan terbaiknya bersama . Merson juga percaya jika Hazard bisa mempertahankan performanya hingga akhir musim, maka ia akan membawa Chelsea menjuarai EPL musim ini.
Sempat meredup musim lalu, Hazard kembali menemukan aura kebintangannya bersama Antonio Conte musim ini. Bintang Timnas Belgia itu tampil moncer bersama The Blues, di mana ia sudah mencatatkan 7 gol dan 1 assist sejauh ini.
Merson sendiri percaya kecemerlangan Hazard bisa membangkitkan prestasi Chelsea musim ini. "Eden Hazard bisa menjadi Pemain Terbaik musim ini jika ia terus bermain seperti ini, dan Chelsea bisa menjuarai Liga jika ia terus cemerlang" beber Merson kepada Daily Star.
"Hal serupa terjadi ketika terakhir kali Chelsea memenangkan liga. Semua benar-benar tertumpu pada Hazard. Ia menunjukkan permainan yang cemerlang dan rekan-rekan setimnya mengikuti jejaknya"
"Ketika dia gagal bersinar musim lalu, mereka [Chelsea] finish di papan tengah klasemen. Bagi saya, dia adalah salah satu pemain terbaik di dunia saat ini. Tahun lalu memang ia bermain tidak seperti semestinya. Dia terlihat tidak berusaha dengan keras, namun sekarang anda bisa melihatnya sebagai pemain yang berbeda" tandas pundit Sky Sports tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard Sudah Tahu Tak Akan Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 13 November 2016, 23:23
-
Presenter Chelsea TV Jadi Korban Kejahilan Luiz
Bolatainment 13 November 2016, 20:25
-
Januari Nanti, MU dan Chelsea Saling Jegal Demi Rodriguez
Liga Inggris 13 November 2016, 18:24
-
Hazard Akui Perubahan Sistem Buat Dirinya Kian Moncer
Liga Inggris 13 November 2016, 05:30
-
Jadi Kapten Belgia, Hazard Tak Ingin Ikuti Jejak Terry
Piala Dunia 13 November 2016, 05:10
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR