Setan Merah kembali menelan kekalahan setelah dipaksa menyerah dengan skor 1-2 dari Midtylland dalam ajang Liga Europa. Hasil tersebut kabarnya membuat Van Gaal bakal segera kehilangan jabatannya.
Benitez yang sedang menganggur setelah dipecat Real Madrid disebut-sebut bakal menjadi suksesor pria asal Belanda tersebut sampai akhir musim ini. Namun Giles menganggap Benitez bukan pilihan yang bagus untuk United.
"Saya tidak akan berpikir begitu. Mereka selalu mengeluh tentang kurangnya 'serangan, serangan, serangan' di Old Trafford," kata Giles kepada Newstalk.
"Jika Anda sedang mencari sepakbola menyerang, Rafael Benitez bukan nama pertama dalam daftar Anda."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Kalah, Woodward Langsung Hubungi Mourinho
Liga Inggris 20 Februari 2016, 23:20
-
Blanc: Masa Depan Ibrahimovic Akan Segera Ditentukan
Liga Eropa Lain 20 Februari 2016, 23:11
-
Krisis Pemain, MU Pulangkan Kiper Muda Ini
Liga Inggris 20 Februari 2016, 23:02
-
Kroos Ingin Bela Manchester United
Liga Inggris 20 Februari 2016, 22:40
-
Pemain Senior MU Ingin Mourinho Segera Gantikan Van Gaal
Liga Inggris 20 Februari 2016, 22:20
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR