Evra dan Pogba baru saja selesai membela Prancis, yang menelan kekalahan 0-1 dari di final Euro 2016 semalam.
Namun terlepas dari hasil tersebut, keduanya akan memainkan peran vital terkait salah satu transfer terbesar di bursa musim panas, di mana Manchester United disebut siap memecahkan rekor dunia untuk mendatangkan Pogba ke Old Trafford.
Tuttosport mengatakan bahwa Pogba akan menentukan masa depannya sendiri, namun kemungkinan besar ia akan meminta nasihat dari rekannya di Juventus tersebut.
Pogba sempat bertemu dengan pemain berusia 35 tahun di Old Trafford, sebelum ia bergabung dengan Juventus di 2012 - langkah yang kemudian diambil Evra dua tahun berselang.
Evra sendiri sebelumnya sempat mengungkap bahwa ia punya hubungan yang bagus dengan Pogba di luar lapangan, dan menyebut sang gelandang sudah menganggapnya seperti paman sendiri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Ganti Pogba, MU dan Juve Incar Sissoko
Liga Inggris 11 Juli 2016, 23:35
-
Raiola: Juventus Tawari Pogba Kontrak Baru
Liga Italia 11 Juli 2016, 19:00
-
Manchester City Tak Bisa Tebus Harga Bonucci
Liga Inggris 11 Juli 2016, 18:45
-
Juventus Sudah Restui Zaza Gabung Wolfsburg
Liga Italia 11 Juli 2016, 18:45
-
Legenda Liverpool: MU Beli Pogba 100 Juta Pounds? Gila!
Liga Inggris 11 Juli 2016, 14:46
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR