Bola.net - - Patrice Evra meminta para suporter Manchester United untuk terus memberikan dukungan pada Setan Merah, tak peduli apapun yang terjadi.
United menutup musim lalu dengan menjadi juara Piala Liga dan Liga Europa, serta lolos ke Liga Champions musim depan. Namun mereka hanya finish peringkat enam di liga dan ada banyak kritik terhadap gaya main tim di bawah Jose Mourinho.
Namun demikian Evra, mantan pemain MU yang belum lama ini kembali ke Old Trafford untuk laga testimonial Carrick, meminta para suporter untuk terus memberikan dukungan penuh pada tim kesayangan mereka - yang tengah dalam proses transisi.
Manchester United.
"Saya selalu katakan, ini adalah rumah saya dan saya merasa seperti itu. Terima kasih pada semua fans, mereka luar biasa," tutur Evra menurut MUTV.
"Bagi saya, ini seperti mimpi. Seperti saya bilang, saya mencintai Manchester United dan akan selalu seperti itu. Ini bukan cinta palsu."
"Kita harus terus mendukung Manchester United, tak peduli mereka menang atau kalah. Jika anda mencintai United, anda tak seharusnya mengkritik mereka, anda harus mendukung mereka. Ketika pemain bermain buruk, fans takkan mencemoohnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lingard: Pogba Bikin Suasana Ruang Ganti Menyenangkan
Liga Inggris 6 Juni 2017, 23:29
-
Lingard Bicara Pentingnya Gelar Juara Bagi United
Liga Inggris 6 Juni 2017, 21:03
-
Nego MU dan James Masuki Tahap Lanjut
Liga Inggris 6 Juni 2017, 20:43
-
Januzaj Dijual, Ini Daftar Harganya
Liga Inggris 6 Juni 2017, 19:47
-
Ini Yang Berkembang Dari Lingard Di Bawah Arahan Mourinho
Liga Inggris 6 Juni 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR