Ferdinand merasa yakin, jika stabilitas dan jangka panjang merupakan dua faktor yang mempengaruhi kriteria pemilihan suksesor Alex Ferguson, yang memutuskan pensiun di akhir musim lalu.
"Saya pikir penunjukan Moyes adalah sinyal umur panjang. Lebih dari itu, saya kira klub menginginkan seorang manajer yang akan berada di sini untuk jangka waktu yang lama, dan berupaya menyamai yang dilakukan Sir Alex," ujar Ferdinand.
"Manajer baru akan memiliki cara dan gaya kepemimpinan sendiri, namun ada elemen Sir Alex pada Moyes. Ia selalu menciptakan tim yang kompetitif di Everton, dengan dengan sumber daya seadanya. Kini ia memiliki skuad United, dan semoga kita akan merasakan buah kinerjanya." [initial] (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usmanov Dukung Arsenal Beli Rooney
Liga Inggris 20 Juni 2013, 21:22
-
Pesan AVB Kepada Madrid: Bale Tak Dijual!
Liga Champions 20 Juni 2013, 20:21
-
Barca Malu Akibat Situasi Thiago
Liga Champions 20 Juni 2013, 18:45
-
Video: Rooney Kecil Cetak Gol Spektakuler di Anfield
Video Unik 20 Juni 2013, 18:00
-
Istri Baru Evans Pamer Tiga Bikini di Barbados
Bolatainment 20 Juni 2013, 16:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR