Kegagalan mendapatkan Hazard yang merupakan target utama united memaksa Sir Alex Ferguson menerapkan rencana cadangannya.
Hal pertama yang ia lakukan adalah mengamankan apa yang sudah ia miliki. Ia telah berhasil membujuk Paul Scholes untuk memperkuat United selama setahun lagi. Selanjutnya, ia akan segera menyelesaikan transfer Shinji Kagawa dari Dortmund.
Selain itu, Fergie juga dilaporkan akan berusaha sekuat tenaga untuk mendatangkan Luka Modric dari Tottenham. Fergie kabarnya ingin meningkatkan kualitas lini tengah mereka sekaligus menyiapkan pengganti Ryan Giggs dan Paul Scholes.
Fergie sudah menyiapkan dana sebesar 30 juta Pound untuk pemain asal Kroasia itu.
Bos Tottenham Harry Redknapp sudah menyatakan bahwa Modric tak akan dijual. Namun absennya Spurs dari Liga Champions mungkin akan membuat Modric berpikir ulang tentang masa depannya dan memutuskan pindah.
Jika Fergie menginginkan Modric, ia kembali harus bersaing dengan Chelsea. The Blues berada di atas angin dengan memanfaatkan momentum kemenangan di Liga Champions. (ss/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard: Chelsea Beruntung Dapatkan Hazard
Liga Inggris 1 Juni 2012, 22:30
-
Juan Mata Kagumi Semangat Inggris
Piala Eropa 1 Juni 2012, 18:52
-
Marko Marin Yakin Jadi Pemain Inti Chelsea
Liga Inggris 1 Juni 2012, 17:01
-
Agen: Liga Inggris Tempat Ideal Bagi Hulk
Liga Inggris 1 Juni 2012, 16:45
-
UEFA Beri Terry Sanksi Dua Pertandingan
Liga Inggris 1 Juni 2012, 08:30
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR