Firmino melakukan debutnya dari bangku cadangan saat Liverpool meraih kemenangan tipis 1-0 atas Stoke di laga pembuka Premier League. Begitu pula saat mereka tampil melawan Bournemouth di laga kedua.
Dan jelang pertandingan melawan Arsenal, dikatakan Firmino bahwa dirinya bekerja keras untuk bisa tampil sejak menit awal pada pertandingan melawan The Gunners.
"Saya bekerja keras agar bisa bermain sejak awal. Jelas itu tujuan saya, tapi ada persaingan yang sehat dalam skuat saat ini dan pelatih tahu siapa yang harus dimainkan," ujarnya.
"Jadi yang bisa saya lakukan adalah terus bekerja sehingga saya akan siap saat saya diberi kesempatan bermain sejak awal," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard Beber Dua Alasan Pindah ke MLS
Bola Dunia Lainnya 24 Agustus 2015, 23:03
-
Beckham Yakinkan Gerrard Untuk Pilih LA Galaxy
Bola Dunia Lainnya 24 Agustus 2015, 21:57
-
Milan Akan Gaji Balotelli 100 Ribu Per Pekan
Liga Italia 24 Agustus 2015, 19:27
-
Mignolet Yakin Benteke Bakal Sumbangkan Banyak Gol
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 19:04
-
Rodgers Klaim Liverpool Kini Sudah Beda Dari Musim Lalu
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 18:47
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR