Bola.net - Frank Lampard sudah berada di Stamford Bridge pada Rabu (3/7/2019) malam waktu setempat. Kedatangan Lampard tersebut diyakini untuk menyelesaikan formalitas kepulangannya ke klub sebagai pelatih baru menggantikan Maurizio Sarri.
Seperti sudah banyak diberitakan, Chelsea dan Lampard kabarnya telah mencapai kata sepakat untuk memulai sebuah era baru musim ini. Lampard disebut telah menyepakati kontrak senilai 4 juta poundsterling per musim dalam sebuah kesepakatan berdurasi tiga tahun.
Dalam sebuah foto yang beredar luas di internet, Lampard terlihat baru saja tiba dan akan masuk ke markas Chelsea. Kedatangannya itu salah satunya yang diyakini adalah untuk meresmikannya sebagai pelatih dan melakukan wawancara dengan media internal klub.
Penasaran seperti apa foto kedatangan Frank Lampard di markas Chelsea itu? Simak artikel selengkapnya di bawah ini.
Foto Lampard
Mantan gelandang Inggris tersebut tertangkap kamera berada di Stamford Bridge. Dalam foto yang beredar itu, Lampard terlihat mengenakan kemeja warna putih dan membawa jas di tangan kirinya.
Dan berikut adalah foto Frank Lampard yang tiba di Stamford Bridge seperti dilansir dari talkSport.
Bagi Lampard, Chelsea bukanlah klub yang asing baginya. Pelatih berusia 41 tahun tersebut pernah menghabiskan karirnya di Stamford Bridge selama 13 tahun.
Bukan itu saja, Lampard juga merupakan pemegang rekor sebagai pencetak gol terbanyak Chelsea sepanjang masa dengan torehan 211 gol dan membantu The Blues memenangkan 11 trofi bergengsi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gary Cahill, Opsi Rasional untuk Pertahanan Manchester United
Liga Inggris 4 Juli 2019, 21:20
-
Didier Drogba Susul Frank Lampard ke Chelsea?
Liga Inggris 4 Juli 2019, 20:20
-
Dengan Lampard, Fans Chelsea Diminta Bersikap Realistis
Liga Inggris 4 Juli 2019, 18:25
-
Empat Tugas Besar yang Menanti Frank Lampard di Chelsea
Liga Inggris 4 Juli 2019, 17:55
-
Resmi! Frank Lampard Jadi Pelatih Anyar Chelsea
Liga Inggris 4 Juli 2019, 15:15
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR