
Bola.net - Gelandang Manchester United, Fred mengaku bahwa ia memiliki tanggung jawab baru di skuat Setna Merah. Ia mengklaim bahwa dirinya kini bertangung jawab untuk menjadi mentor bagi pemain-pemain muda MU.
Fred sudah tiga tahun membela Manchester United. Ia didatangkan dari Shakhtar Donetsk pada tahun 2018 silam.
Gelandang 28 tahun itu merupakan salah satu pemain kunci Manchester United. Ia jgua merupakan salah satu pemain tertua MU, mengingat Solskjaer banyak memiliki pemain muda di timnya.
Fred mengakui bahwa ia kini memiliki tanggung jawab baru di skuat MU. "Semakin kita menua dan memiliki lebih banyak pengalaman, maka kami harus membimbing pemain-pemain yang lebih muda," ujar Fred di laman resmi MU.
Baca komentar lengkap sang gelandang di bawah ini.
Bantu Berkembang
Fred menyebut bahwa MU memiliki banyak pemain muda yang berbakat. Jadi ia menilai sudah selayaknya jika pemain senior seperti dirinya ikut membantu mengarahkan pemain muda ini agar berada di jalan yang benar.
"Kami memiliki sejumlah pemain berpengalaman seperti Juan [Mata], Nemanja [Matic], Paul [Pogba], saya, Harry Maguire, Alex [Telles], Bruno [Fernandes],"
"Kami yang lebih berpengalaman ini mencoba untuk memberikan nasehat yang bagus untuk para pemain muda agar perkembangan mereka berjalan lancar. Kami juga membantu mereka di saat latihan,"
Merasa Gembira
Fred mengaku tidak terbebani dengan tanggung jawab baru ini.
Malahan ia merasa senang diberi kepercayaan untuk membimbing pemain-pemain muda MU.
"Tugas ini sangat penting dan saya senang bisa membantu mereka," ujarnya.
Bela Negara
Fred saat ini sedang pulang ke kampung halamannya, Brasil.
Ia membantu Timnas Brasil untuk memenangkan Copa America 2021.
(MUFC)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Intip Peluang Bajak Transfer Raphael Varane?
Liga Inggris 24 Juni 2021, 21:38
-
Paul Pogba Main Lebih Bagus di Prancis Ketimbang di MU? Gak Juga Kok!
Liga Inggris 24 Juni 2021, 21:22
-
MU dan Jadon Sancho Terpisah Rp 172 Milyar
Bundesliga 24 Juni 2021, 21:08
-
Alternatif Haaland, MU Bidik Wonderkid asal Yunani Ini?
Liga Inggris 24 Juni 2021, 20:55
-
Jadon Sancho Datang, Mason Greenwood Jadi Korban di MU?
Liga Inggris 24 Juni 2021, 20:46
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR