Striker Argentina mengaku menyesal usai kegagalan tersebut, meski ia akhirnya membuat hat-trick dan membantu City menang 5-0 di Rumania pada leg pertama.
"Ya, sebuah sinar laser menghalangi pandangan saya, namun itu bukan alasan. Saya gagal penalti dan saya tahu saya harus lebih baik lagi dan saya akan coba melakukannya. Namun saya tetap percaya diri untuk bisa melakukannya lagi," tutur Aguero pada Express.
"Setelah saya gagal di penalti pertama, kepala saya sedikit pusing namun saya berpikir 'Saya harus terus bermain dan mencoba mencetak gol', namun saya akhirnya gagal lagi. Saya harus mengubah pikiran saya mengenai bagaimana saya mengeksekusinya, namun sayang bola gagal masuk."
"Saya tidak pernah gagal di dua penalti sebelumnya, namun kemudian saya juga tidak pernah gagal dua kali dan mencetak tiga gol!"
"Itu baik-baik saja, karena semuanya akhirnya berakhir baik. Saya bahagia mencetak begitu banyak gol, namun yang terpenting adalah tim menang." [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Everton: Kami Tak Butuh Joe Hart
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 23:56 -
Zabaleta: Hart? Ada Persaingan Sehat di City
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 16:04 -
Mangala Ingin Bertahan di Premier League
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 15:19 -
Henry: Guardiola Takkan Lama di City
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 15:18 -
Denayer Tertarik Opsi Perkuat Arsenal
Liga Inggris 18 Agustus 2016, 15:09
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR