Bersama Louis van Gaal, Rooney beberapa kali berpindah posisi bermain, dari penyerang hingga menjadi seorang gelandang.
Namun dengan kedatangan Jose Mourinho, pelatih Portugal tersebut telah mengatakan bahwa Rooney akan bermain sebagai pemain nomor 10 bersamanya. Dan menurut Neville, hal itu bagus bagi Rooney untuk segera beradaptasi dengan peran baru tersebut di periode terakhir dari karirnya.
"Bila anda berpikir di mana Rooney bermain di bawah Louis van Gaal 18 bulan lalu, dia bermain sebagai penyerang tunggal yang mendapatkan 25 sentuhan dalam pertandingan," ujarnya.
"Musim lalu, dia mendapatkan sentuhan yang aneh di sebelah kiri lini tengah. Sekarang, dia memiliki Jose Mourinho dan mengatakan bahwa Rooney tak akan bermain di sana lagi, dia akan bermain sebagai pemain nomor 10," sambungnya.
"Saya pikir apa yang dia mungkin butuhkan adalah stabilitas dan pelatih akan bertahan dengannya selama dua atau tiga tahun. Dia sekarang perlu untuk beradaptasi ke dalam posisi itu di fase terakhir dari karirnya," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks MU: Paul Pogba Tak Lebih Bagus dari John Obi Mikel
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 23:18
-
Di Kala Senggang, Pogba Nyambi Jualan Es Krim
Bolatainment 16 Agustus 2016, 23:10
-
Parker: Ini adalah Musim Menentukan Rooney di MU
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 23:02
-
Neville: Fans MU Paling Percaya Diri Musim Ini
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 22:19
-
MU Ingin Bujuk Pereira Agar Jalani Peminjaman di Inggris
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 21:46
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR