
Bola.net - Raksasa Premier League, Chelsea patut merasa was-was dengan kondisi kebugaran bomber andalan mereka, Romelu Lukaku yang mengalami cedera dan diperkirana bisa absen cukup lama.
Seperti diberitakan sebelumnya, Lukaku mengalami cedera saat Chelsea berhadapan dengan Malmo dalam partai Liga Champions di Stamford Bridge, Kamis (21/10/2021) dini hari WIB.
Dalam laga ini, Chelsea sukses meraih kemenangan 4-0. Jorginho mencetak dua dari empat gol Chelsea. Keduanya dari eksekusi penalti. Sedangkan, dua gol lainnya dicetak Andreas Christensen dan Kai Havertz.
Cedera Romelu Lukaku
Kini seperti dilansir The Sun, cedera engkel ini diklaim bisa membuat Lukaku absen selama tiga hingga empat pekan ke depan, yang notabene akan menjadi masa krusia bagi Chelsea.
Pada masa ini, Chelsea akan menghadapi beberapa tim dengan kekuatan yang relatif di bawah mereka. Jadi, ini akan menjadi kesempatan The Blues untuk meraup poin sebanyak-banyaknya.
Sayang, Lukaku yang saat ini mengalam cedera bisa jadi takkan bisa dimainkan dalam laga-laga menghadapi Norwich, Newcastle, hingga Burnley.
Alasan Thomas Tuchel
Sementara itu, pelatih Chelsea, Thomas Tuchel sendiri mengungkapkan alasan dirinya memainkan Lukaku dalam laga melawan Malmo.
"Lukaku tidak sedang cedera otot atau karena kelelahan fisik. Dia sedikit overplayed, ini pendapat saya dan mungkin saya bahkan tidak benar. Tapi ini momen untuk memberinya kepercayaan diri dan biarkan dia bermain," kata Tuchel.
"Saya tidak menyesalinya, hal seperti ini bisa terjadi. Itu adalah nasib buruk," tutupnya.
Sumber: The Sun
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Tuding Romelu Lukaku Pindah ke Chelsea Karena Mata Duitan
Liga Italia 22 Oktober 2021, 21:40
-
5 Pemain Terbaik Chelsea di Awal Musim 2021-22 di EPL, Lukaku Bukan yang No.1
Liga Inggris 22 Oktober 2021, 20:04
-
Bukan Sekedar Wacana, Chelsea Benar-benar Serius Ingin Pulangkan Eden Hazard
Liga Inggris 22 Oktober 2021, 18:40
-
Chelsea Coba Telikung Liverpool untuk Transfer Karim Adeyemi
Liga Inggris 22 Oktober 2021, 17:00
-
Kabar Baik Buat Chelsea! Agen Prediksi Romelu Lukaku Bisa Pulih Lebih Cepat
Liga Inggris 22 Oktober 2021, 13:01
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR