Opa Fergie pelatih sepak bola paling sukses dalam persepakbolaan Inggris dan kembali menambah koleksi trofinya pada Selasa (23/4) usai MU menang 3-0 melawan Aston Villa.
Itu merupakan trofi klub ke-49 baginya sejak dia memulai karirnya sebagai pelatih di klub East Stirling tahun 1974, Congrats United and also congrats for Six Alex Ferguson.
Berikut daftar gelar juara yang pernah diperoleh Sir Alex sebagai pelatih:
Bersama St Mirren:
1 kali menjadi juara Divisi Pertama Skotlandia (divisi level dua) pada 1976-1977.
Bersama Aberdeen:
3 kali meraih juara Liga Utama Skotlandia: 1979-1980, 1983-1984, 1984-1985.
4 kali menjadi juara Piala FA Skotlandia: 1981-1982, 1982-1983, 1983-1984, 1985-1986.
1 kali juara Piala Liga Skotlandia: 1985-1986.
1 kali juara Piala European Cup Winners: 1982-1983.
1 kali juara Super UEFA: 1983.
Bersama Manchester United:
13 kali meraih juara Liga Utama Inggris (Liga Premier): 1992-1993, 1993-1994, 1995-1996, 1996-1997, 1998-1999, 1999-2000, 2000-2001, 2002-2003, 2006-2007, 2007-2008, 2008-2009, 2010-2011, 2012-2013.
5 kali juara Piala FA: 1989-1990, 1993-1994, 1995-1996, 1998-1999, 2003-2004.
4 kali menjadi juara Piala Liga: 1991-1992, 2005-2006, 2008-2009, 2009-2010.
10 kali juara Charity/Community Shields: 1990 (berbagi), 1993, 1994, 1996, 1997, 2003, 2007, 2008, 2010, 2011.
2 kali meraih juara Liga Champions: 1998-1999, 2007-2008.
1 kali juara Piala European Cup Winners: 1990-1991.
1 kali juara Piala Super UEFA: 1991.
1 kali menjadi juara Piala Intercontinental: 1999.
1 kali juara Piala Dunia Klub FIFA: 2008.[initial]
(afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Akan Jadi Guard of Honour United?
Liga Inggris 23 April 2013, 21:38
-
Analisa dan Komparasi Titel EPL ke-20 United
Editorial 23 April 2013, 19:00
-
10 Momen Krusial Setan Merah ke Tangga Juara
Editorial 23 April 2013, 18:55
-
Arturo Vidal Beri Loyalitas untuk Juventus
Liga Italia 23 April 2013, 18:30
-
Fergie Mengaku Beruntung Miliki Van Persie
Liga Inggris 23 April 2013, 16:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR