Sejauh ini The Gunners masih menduduki singgasana Premier League serta meraih dua kemenangan yang mengantar mereka menjadi pemuncak grup F Liga Champions. Namun Ozil tetap ingin agar timnya mengencangkan gas di laga-laga selanjutnya.
"Yang terpenting adalah kami mengalami peningkatan sebagai sebuah tim. Kami ingin terus berkembang, kami melakukannya melawan Napoli dan kami menang 2-0." ujar Ozil seperti dikutip London Evening Standard.
Kedatangan Ozil diyakini menjadi penyebab utama kebangkitan Arsenal setelah sempat tersungkur di awal musim di laga kandang melawan Aston Villa.
Selanjutnya Meriam London akan berusaha mempertahankan tahtanya dengan melawan tuan rumah West Brom di The Hawthorns akhir pekan ini. [initial] (les/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tweet Aneh Wilshere Setelah Ketahuan Merokok
Bolatainment 4 Oktober 2013, 21:17
-
Mourinho Anggap Chelsea Belum Pantas Mendominasi
Liga Inggris 4 Oktober 2013, 21:02
-
Publik Prancis Ingin Benzema ke Arsenal
Liga Champions 4 Oktober 2013, 20:19
-
Flamini: Wenger Adalah Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2013, 20:17
-
Wenger Incar Jackson Martinez Dan Shaqiri
Liga Champions 4 Oktober 2013, 19:17
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR