Bola.net - - Legenda Liverpool Steven Gerrard menyebut Cesar Azpilicueta sebagai pemain yang pasti akan diimpikan oleh setiap manajer di manapun di dunia.
Bek asal Spanyol ini tak banyak menarik perhatian di media. Walau demikian, banyak pihak yang memuji performanya di atas lapangan.
Ia adalah seorang bek yang tampil sangat lugas. Hebatnya lagi, ia juga mampu tampil apik di beberapa posisi, seperti bek kiri, bek tengah maupun bek kanan. Ia kini mendapat reputasi sebagai salah satu bek terbaik di Premier League.
Azpilicueta juga ikut tampil saat Chelsea bermain melawan di leg pertama babak 16 besar Liga Champions tengah pekan ini. Sayangnya ia gagal membuat timnya menang karena laga berakhir imbang 1-1.
Steven Gerrard
Walau demikian, performanya menuai decak kagum dari Gerrard. Eks skipper timnas Inggris ini pun tak ragu menyebut pemain sekaliber Azpilicueta pasti tak akan kesulitan untuk mencari klub baru, seandainya ia ingin mencari suasana baru.
"Ia adalah impian setiap manajer," kata Gerrard kepada BT Sport.
"Ia akan masuk di 99 persen tim mana pun di dunia ini karena manajer manapun pasti menginginkannya," klaimnya.
"Ia selalu ada, ia kuat. Sepertinya ia juga sangat profesional. Ia pemain yang fantastis," puji pria yang pernah dijuluki Captain Fantastic ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Harus Memilih, Hazard Ingin Terus Main Sebagai Winger
Liga Champions 22 Februari 2018, 22:53
-
Bukan Van Dijk, Ini Bek Terbaik EPL Versi Ferdinand
Liga Inggris 22 Februari 2018, 20:39
-
Pesan Ferdinand Untuk Chelsea di Leg Kedua Kontra Barca
Liga Champions 22 Februari 2018, 20:20
-
Menurut Lampard, Conte Harusnya Bangga Pada Skuat Chelsea
Liga Champions 22 Februari 2018, 19:15
-
Eks Chelsea Ini Bela Cara Mourinho Perlakukan Pogba
Liga Inggris 22 Februari 2018, 18:54
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR