Giggs merupakan bagian dari staff kepelatihan dua manajer United sebelumnya, David Moyes dan Louis van Gaal. Namun masa depannya kini dipertanyakan seiring kedatangan Jose Mourinho.
"Saya sempat berpikir bahwa kepergian Giggs akan menjadi kabar buruk. Ryan memahami DNA Manchester United. Ia mengetahui segalanya tentang klub," tutur Round pada Sky Sports.
"Ketika saya masih di Old Trafford, anda bisa merasakan DNA tersebut, anda bisa memahami seperti apa klub yang mereka punya."
"Anda bisa mengerti bagaimana klub ingin bermain, filosofi mereka, dan juga integritas. Ryan adalah bagian besar dari itu, jadi ya, ia akan menjadi kehilangan besar untuk mereka dalam jangka pendek."
"Namun dari perspektif Ryan, ia tidak akan mendapatkan pekerjaan di United, mereka sudah memilih Jose Mourinho. Sekarang adalah kesempatannya untuk pergi dari Manchester United dan pergi untuk menjadi manajer sendiri."
"Jika ia bisa meraih sukses, saya berharap demikian, siapa tahu dia bisa kembali ke United dalam enam tahun mendatang dan menggantikan Jose?" [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Konfirmasi Transfer Ibrahimovic
Liga Inggris 1 Juli 2016, 23:56
-
Hadapi Belgia, Skuat Wales Justru Merasa Rileks
Commercial 1 Juli 2016, 23:51
-
Giggs: Bale Salah Satu Pemain Yang Sulit Dihentikan
Commercial 1 Juli 2016, 23:05
-
Jose Mourinho Jr Resmi Gabung Fulham
Liga Inggris 1 Juli 2016, 22:11
-
Ibrahimovic Jalani Tes Medis di Carrington
Liga Inggris 1 Juli 2016, 20:53
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR