Giggs saat ini ditunjuk menjadi manajer interim United, menggantikan David Moyes yang dipecat bulan lalu.
Di bawah manajer eks Everton tersebut, klub mengalami banyak hasil buruk. Namun demikian, Giggsy yakin mereka bisa segera bangkit musim depan.
"Saya sudah bermain dengan banyak pemain hebat yang membawa dampak besar terhadap diri saya dan tentu saja Sir alex Ferguson, yang memiliki satu pengaruh besar dalam karir saya. Saya adalah orang yang beruntung," tutur Giggs, yang baru saja mendapat Lifetime Achievement Award dari klub, pada ManUtd.com.
"Sama sekali tidak ada keraguan dalam diri saya, bahwa kami akan bangkit di musim yang akan datang dan kami akan kembali menjadi penantang. Itulah yang dilakukan oleh klub besar, mereka mengalami penurunan untuk kemudian bangkit," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Yang Penting Madrid Raih La Decima
Liga Champions 9 Mei 2014, 23:58
-
United Kalahkan Chelsea Dalam Perburuan Shaw?
Liga Inggris 9 Mei 2014, 20:46
-
Rooney Kemungkinan Absen Lawan Soton
Liga Inggris 9 Mei 2014, 20:27
-
Sir Bobby: United Akan Langkahi City Musim Depan
Liga Inggris 9 Mei 2014, 19:28
-
Giggs Santai Jelang Lawan Southampton
Liga Inggris 9 Mei 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR