Bola.net - - Olivier Giroud mengatakan bahwa pindah dari ke adalah keputusan yang mudah. Dia tidak berpikir dua kali saat membuat keputusan tersebut.
Giroud memutuskan bergabung dengan tim asuhan Antonio Conte pada bursa transfer Januari. Dia melakukan hal itu karena kesempatannya bermain di Arsenal musim ini sangat terbatas.
Arsene Wenger pun mengizinkan pemain internasional itu untuk menyeberang ke klub London lainnya. Meski Chelsea hanya meraih tiga kemenangan di Premier League pada 2018, Giroud masih percaya dia sudah membuat keputusan yang tepat.
"Ketika saya mendapat kesempatan untuk bergabung dengan Chelsea dan bertahan di Premier League, itu mudah," kata Giroud kepada The Sun.
"Halaman Arsenal itu sudah selesai sekarang dan ini adalah babak baru untuk karir saya. Sekarang saya 100 persen fokus dengan The Blues dan mencapai target kami."
Bersama Arsenal, Giroud mampu memberikan tiga gelar FA Cup bagi The Gunners. Di klub yang bermarkas di London Utara itu, Giroud juga berhasil mencetak 73 gol dari 180 pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Punya Alasan Parkir Giroud di Bangku Cadangan
Liga Inggris 15 April 2018, 15:33
-
Klasemen Premier League: Tiga Poin Lagi Man City Juara
Liga Inggris 15 April 2018, 08:37
-
Highlights Premier League: Southampton 2-3 Chelsea
Open Play 15 April 2018, 07:43
-
Bek Newcastle Ini Diklaim Tidak Tertarik ke Chelsea
Liga Inggris 15 April 2018, 04:45
-
Arsenal Siap Jadi Rumah Baru Wonderkid Chelsea Ini
Liga Inggris 15 April 2018, 03:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR