Berbicara pada FourFourTwo, pemain asal Belgia itu mengaku ia banyak mencuri ilmu dari dua pemain asal Brasil, yang masing-masing pernah berkibar bersama Barcelona dan Manchester City tersebut.
"Ketika saya masih kecil, saya biasa pulang dari sekolah dan langsung menuju taman di rumah untuk melatih kemampuan saya. Saya juga banyak belajar dengan menonton video Ronaldinho dan Robinho di YouTube. Sepakbola adalah permainan taktis dan anda harus terus profesional di atas lapangan, namun terus tersenyum dan menikmatinya," tutur Hazard.
"Saya bermain untuk fans. Saya senang menghibur mereka. Saya ingin terus berlari melewati pemain belakang atau mengalahkan mereka di sisi luar. Amat penting untuk terus membuat bek lawan bertanya-tanya," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba Isyaratkan Cuma Semusim Bermain di Chelsea
Liga Inggris 12 November 2014, 23:23
-
'Hanya Messi dan Ronaldo Yang Lebih Baik Dari Hazard'
Liga Inggris 12 November 2014, 21:21
-
10 Suporter Paling Berisik di Premier League Pekan ke-11
Editorial 12 November 2014, 20:17
-
Mata: Hazard Winger Kelas Dunia
Liga Inggris 12 November 2014, 15:49
-
Mourinho Pernah Tolak Lamaran Roberto Carlos
Liga Eropa Lain 12 November 2014, 14:42
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR