Bola.net - - Mantan bek , Gary Gillespie, percaya bahwa Eden Hazard dan Diego Costa telah kembali ke bentuk permainan terbaik dan itu bisa membantu memenangkan gelar juara Premier League musim ini.
Kedua pemain tampil mengecewakan musim lalu, namun mereka tampil bagus sejak Antonio Conte menggunakan formasi 3-4-3 di Stamford Bridge.
Gillespie menyatakan fakta bahwa Chelsea memiliki pencetak gol alami dalam diri Costa akan membantu mereka mengalahkan Liverpool di perburuan trofi juara Premier League.
Gillespie mengatakan di BBC: "Jika anda lihat Chelsea, Hazard jelas menjadi pemain yang berbeda dibandingkan apa yang ia tunjukkan musim lalu, Costa juga sudah menjadi pemain yang berbeda."
"Costa adalah salah satu pemain yang akan selalu bisa mencetak satu gol untuk anda jika anda mampu mencatat clean sheet. Liverpool saat ini bermain dengan gaya yang luar biasa dan atraktif, namun anda tidak bisa melewati semusim dan terus mengharap gaya permainan yang sama terus muncul."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zouma Sudah Siap Kembali ke Tim Utama Chelsea
Liga Inggris 9 November 2016, 23:08
-
Bisa Main Full Lagi, Zouma Bahagia
Liga Inggris 9 November 2016, 19:59
-
Adam Beber Alasan Mengapa Conte Pilih Luiz Ketimbang Terry
Liga Inggris 9 November 2016, 18:23
-
Conte Kembali Tawar Bonucci Januari Nanti
Liga Inggris 9 November 2016, 16:22
-
Gladbach: Christensen Ingin Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 9 November 2016, 15:26
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR