Pada laga yang dimenangkan digelar di Anfield tersebut, Liverpool harus susah payah menundukkan permainan alot tim tamu. Dua gol dari Henderson dan dua gol dari Daniel Sturridge hanya mampu dibalas lewat dua gol Wilfried Bony dan sebiji gol Jonjo Shelvey.
Dan menurut Henderson, pada laga tersebut timnya bermain baik di awal-awal pertandingan dan mengingatkan rekan setimnya untuk tetap fokus di sisa kompetisi musim ini.
"Kami memulai laga dengan baik dan mencetak gol di awal-awal laga," ujarnya.
"Kami harus tetap fokus pada apa yang kami ingin lakukan sebagai tim. Saya yakin para fans juga bermimpi seperti kami. Tapi kami harus bermain seperti itu di tiap laga karena jalan masih panjang," tegasnya.
Di matchday selanjutnya, Liverpool akan melawat ke kandang Southampton. (bbc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pearce: Henderson Akan Sukses di Liverpool
Liga Inggris 24 Februari 2014, 22:53
-
Benzema Tegaskan Bahagia di Madrid
Liga Spanyol 24 Februari 2014, 22:42
-
Barnes: Lini Belakang Liverpool Rapuh
Liga Inggris 24 Februari 2014, 21:32
-
Gagal ke UCL, Vertonghen Siap Hengkang dari Spurs
Liga Champions 24 Februari 2014, 21:02
-
Redknapp: Spurs Harus Pertahankan Sherwood
Liga Inggris 24 Februari 2014, 19:35
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR