Bola.net - - Legenda Arsenal, Thierry Henry, percaya striker Manchester United, Zlatan Ibrahimovic, akan tercatat sebagai salah satu pemain terbaik dalam sejarah, begitu ia memutuskan pensiun nanti.
Pemain berusia 35 tahun membungkam semua orang yang mengkritik sejak ia mendarat di Inggris dan sudah mencetak 11 gol dari 11 pertandingan terakhir Setan Merah.
Pemain Swedia mencetak gol penyama kedudukan ketika United bermain imbang 1-1 melawan Liverpool di Old Trafford, di mana ia melakukan tandukan yang sulit usai menerima umpan Antonio Valencia.
Henry, yang pernah bermain bersama Ibrahimovic di Barcelona, percaya bahwa mantan striker AC Milan akan dianggap sebagai salah satu yang terbaik dalam sejarah sebagai salah satu pemain terbaik dunia ketika ia pensiun nanti.
"Saya akan mematahkan leher saya sendiri jika saya mencoba untuk mencetak gol seperti itu," tutur Henry menurut Sky Sports.
"Benar-benar finishing yang bagus. Dia akan dikenang sebagai salah satu pemain terbaik sepanjang sejarah."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alexander Isak Diklaim Lebih Baik Dari Ibrahimovic
Liga Spanyol 17 Januari 2017, 22:26
-
MU Resmi Perpanjang Kontrak Valencia
Liga Inggris 17 Januari 2017, 21:42
-
Karius Sebut Liverpool Layak Menang Atas MU
Liga Inggris 17 Januari 2017, 21:24
-
Ibrahimovic dan Rooney Sama Pentingnya Bagi Rashford
Liga Inggris 17 Januari 2017, 20:54
-
Atletico Pasrah Lepas Griezmann ke MU
Liga Spanyol 17 Januari 2017, 19:54
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR