Bola.net - - Thierry Henry percaya bahwa harus menjual banyak pemain bintangnya, untuk bisa menjadi tim juara kembali.
The Gunners menelan kekalahan 1-3 dari Chelsea pekan lalu dan itu membuat mereka kurang lebih sudah tidak punya kans untuk memenangkan liga.
Henry lantas coba untuk menilai apa yang bisa dilakukan oleh tim lamanya, guna membenahi kekurangan mereka.
Cedera menjadi salah satu faktor yang kerap merugikan Arsenal di pertengahan musim. Namun menurut Henry, The Gunners perlu membangun kembali pondasi tim yang solid di musim mendatang.
Thierry Henry
"Saya ditanya apa yang harus diubah Arsenal musim depan untuk memenangkan trofi. Jadi saya bilang mereka harus menghentikan cedera, yang seolah tiada henti," tutur Henry menurut Express.
"Mereka membutuhkan permainan yang solid di tim, mereka harus membeli seorang bek, kiper, dan juga striker lain untuk memberikan kesempatan istirahat pada Olivier, dan juga bermain sebagai starter."
Shkodran Mustafi dibeli dengan harga 35 juta pounds di musim panas, namun cedera yang dialami sang bek dan Hector Bellerin sempat mengganggu stabilitas klub.
Performa Petr Cech belakangan juga mengundang tanda tanya, dan tidak sedikit yang meminta klub memberikan kesempatan pada David Ospina.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bila Ingin Juara, Ozil Bisa Gabung Bayern Munchen
Liga Inggris 8 Februari 2017, 23:08
-
Iwobi Sebut Wilshere dan Coquelin Pemain Paling Berpengaruh
Liga Inggris 8 Februari 2017, 22:48
-
Cech: Mason Butuh Dukungan Semua Pihak Agar Lekas Pulih
Liga Inggris 8 Februari 2017, 22:19
-
Doa dan Dukungan Cech Untuk Ryan Mason
Liga Inggris 8 Februari 2017, 21:48
-
Henry Dukung Wenger Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 8 Februari 2017, 18:55
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR