Bola.net - - Bek kiri Atletico Madrid Theo Hernandez dikabarkan lebih memilih gabung ketimbang pindah ke Real Madrid musim depan.
Hernandez saat ini disebut sebagai salah satu talenta muda terbaik di La Liga saat ini. Atletico sendiri tengah meminjamkan defender berusia 19 tahun tersebut ke Alaves.
Selama memperluat klub tersebut, Hernandez tampil mempesona. Otomatis penampilannya itu mulai menarik perhatian sejumlah klub besar Eropa, di antaranya Madrid dan Liverpool.
The Reds sendiri kemudian disebut telah menawarkan kenaikan gaji lima kali lipat dari yang didapat oleh Hernandez di Atletico saat ini. Mereka diklaim siap menggajinya sebesar 5 juta Euro per musim.
Dari laporan Cadena SER, Hernandez sendiri akhirnya memilih untuk angkat kaki dari Atletico musim depan. Namun ia tidak akan mau gabung Madrid dan lebih memilih pindah ke Anfield.
Media tersebut menerangkan, Hernandez sendiri memilih hengkang secara permanen dari Atletico karena hubungannya yang kurang harmonis dengan Victor Alonso.
Victor adalah pelatih skuat Atletico B. Hubungannya dengan sang pelatih merenggang karena Victor tidak memberikannya banyak kesempatan untuk merumput.
Musim ini, Hernandez sudah bermain sebanyak 32 kali bagi Alaves di semua ajang. Sejauh ini ia baru menyumbangkan empat assist bagi klub tersebut.
Buat kamu yang sudah ngebet nonton pertandingan sepakbola langsung di Madrid, ada cara mudah untuk wujudkan keinginanmu.
Tinggal jepret isi tas olahragamu dan unggah ke Instagram dengan caption unik, menarik, dan kreatif. Jangan lupa masukkan produk NIVEA MEN dalam jepretan kerenmu dan juga sertakan hashtag #NontonBolaKeMadrid dan #NIVEAMENxBOLANET. Informasi lengkapnya baca di sini.
Gosip Transfer Lainnya:
- Tampil Istimewa, MU Siap Perpanjang Kontrak Herrera
- Kontrak Nainggolan Tersendat, Chelsea Kembali Siaga
- Alves: Barcelona Harus Pertahankan Messi
- Tawaran Masif Inter Milan untuk Antonio Conte
- Bournemouth Terdepan Dapatkan John Terry
- Kembali ke Premier League, Joe Hart Tolak Torino
- Mourinho Berminat Pulangkan Keane
- Dipercaya Zidane, Nacho Ingin Bertahan di Bernabeu
- Iniesta Ogah Konfirmasi Masa Depannya di Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Malam yang Patut Dikenang!
Liga Champions 19 April 2017, 23:41
-
'Ronaldo Akan Cetak Gol Lebih Banyak dari Messi'
Liga Spanyol 19 April 2017, 22:47
-
Llorente: Saya Tidak Akan Pindah ke Barca
Bola Indonesia 19 April 2017, 22:34
-
Isco Pastikan Segera Teken Kontrak
Liga Spanyol 19 April 2017, 21:47
-
Ditinggal Nonton Liga Champions, 17 Tahanan di Malang Kabur
Bolatainment 19 April 2017, 20:34
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR