Bola.net - - Ander Herrera memuji Marcus Rashford sebagai pemain yang memiliki segalanya, usai striker muda Inggris itu terus mengalami lesatan karir yang luar biasa sejak masuk ke tim utama Manchester United musim lalu.
Sejak diturunkan oleh Louis van Gaal di pertandingan Liga Europa melawan Midtjylland, Rashford terus menjadi bagian tak terpisahkan dari tim utama United. Ia bahkan mendapat kesempatan untuk membela Inggris di Euro 2016 silam.
Herrera lantas percaya bahwa Rashford nantinya bisa menjadi talenta yang lebih besar lagi di masa mendatang.
"Kami sering menggodanya, 'Berapa banyak uang yang akan kamu hasilkan?' karena ia memiliki segalanya. Dia cepat, di mampu menembak dengan baik dengan kedua kakinya dan ketika tim kehilangan bola, dia mau membantu bertahan," tutur Herrera di Daily Mail.
"Dan dia adalah sosok pemuda yang sederhana, yang tahu betapa sulitnya untuk masuk tim utama dan ia juga amat menghormati pemain lain yang sudah berada di klub lebih lama darinya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Arsenal, MU Disarankan Mainkan Carrick
Liga Inggris 14 November 2016, 23:43
-
Inilah Saat Terindah bagi Fellaini selama Membela MU
Liga Inggris 14 November 2016, 23:19
-
Schweinsteiger Masih Ingin Tampil di Level Atas
Liga Inggris 14 November 2016, 23:15
-
Neville Nilai Rooney dan Ibrahimovic Pantas Tersingkir dari XI
Liga Inggris 14 November 2016, 22:03
-
Ayah Mata Angkat Bicara soal Masa Depan Anaknya di MU
Liga Inggris 14 November 2016, 21:43
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR