Laporan yang belum lama ini beredar mengatakan bahwa manajer Italia saat ini akan mengikat kontrak tiga tahun dengan Chelsea usai Euro 2016 berakhir.
Ketika ditanya mengenai spekulasi tersebut belum lama ini, Hiddink mengaku ia tidak tahu apapun mengenai hal tersebut.
"Anda sudah dengar lebih dari sekali mengenai hal tersebut, karena itu memang pekerjaan Anda," tutur Hiddink pada reporter. "Saya tidak terlibat dalam hal ini dan itulah yang bisa Anda dapat dari saya. Saya sendiri lebih senang jika memang ada hal semacam ini yang terjadi, semuanya dibuat se-transparan mungkin."
Chelsea baru saja meraih kemenangan 5-1 atas Manchester City di Piala FA pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink Kritik Perubahan Jadwal Chelsea Kontra Everton
Liga Inggris 28 Februari 2016, 23:14
-
Sikat Soton, Courtois Puas Dengan Performa Chelsea
Liga Inggris 28 Februari 2016, 21:05
-
Arsenal dan Chelsea Incar Wonderkid Barca, Abel Ruiz
Liga Inggris 28 Februari 2016, 17:45
-
Cech Percaya Arsenal adalah Penantang Gelar
Liga Inggris 28 Februari 2016, 11:52
-
Lampard: Kepergian Terry Buat Chelsea Kehilangan Identitas
Liga Inggris 28 Februari 2016, 08:46
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR