Bola.net - - Pelatih Hull City, Marco Silva mengakui bahwa Manchester United merupakan favorit untuk melangkah ke partai final EFL Cup. Namun dia menegaskan tak akan begitu saja menyerah.
Hull City akan bertemu Manchester United di leg pertama semifinal EFL Cup. Pertandingan ini akan menjadi ujian kedua Silva setelah pekan lalu ditunjuk sebagai pelatih baru Hull City menggantikan Mike Phelan.
Dan jelang pertandingan tersebut, pelatih asal Portugal tersebut mengakui ada gunung tinggi di depan mereka untuk didaki bila ingin lolos ke final. Namun, hal itu tak menyurutkan niatnya untuk memberikan kesulitan dan kejutan untuk tim asuhan Jose Mourinho itu.
"Ini adalah tantangan berbeda," ujarnya saat ditanya dia butuh keajaiban di EFL Cup.
"Ok, ini bukanlah keajaiban, saya percaya dan saya yakin Manchester United adalah favorit, tapi mereka perlu dan mereka ingin untuk membuktikan itu di atas lapangan dan kami akan mencoba melakukan hal yang sama.
"Untuk melaju ke final tidaklah mudah. Manchester United adalah favorit, tapi kami akan melakukan yang terbaik untuk bisa ada di final," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini yang Harus Dilakukan Martial untuk Mencetak Gol
Liga Inggris 10 Januari 2017, 23:09
-
Pogba Lega Tak Dimainkan Lawan Reading
Liga Inggris 10 Januari 2017, 21:31
-
Bersama MU, Pogba Ingin Raih Banyak Trofi
Liga Inggris 10 Januari 2017, 20:54
-
Lawan Hull, Pogba Serukan MU Agar Jaga Konsentrasi
Liga Inggris 10 Januari 2017, 20:17
-
Pogba Minta MU Habisi Hull Dalam Satu Leg
Liga Inggris 10 Januari 2017, 19:52
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR