Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic kembali meluncurkan komentar yang menyuguhkan betapa tinggi rasa percaya diri yang ia miliki. Penyerang Manchester United mengaku sudah mampu menaklukkan Premier League.
Dan, Ibrahimovic mengatakan bahwa ia hanya butuh waktu tiga bulan untuk menaklukkan Premier League.
Ibrahimovic saat ini memang menjadi salah satu penyerang subur di Premier League. Pemain asal Swedia tersebut sudah menjaringkan 13 gol ke gawang lawan. Paling banyak di banding pemain MU lainnya.
"Setelah tiga bulan di Inggris. Saya sudah menaklukkan Inggris. Hanya butuh waktu tiga bulan," tegas Ibrahimovic di laman resmi klub.
Ibrahimovic pun kini mengaku sudah tidak punya ambisi pribadi di Inggris, menjadi top skor misalnya. Eks penyerang AC Milan hanya berambisi untuk bisa memberikan gelar juara bagi Setan Merah.
"Saya tidak punya target secara individu karena saya sudah mendapatkannya."
"Tidak [mengejar Diego Costa sebagai top skor]. Saya tidak mengejar siapa pun, saya hanya mengejar gelar juara. Itulah target utama saya. Hal-hal individual yang sebagai bonus dari target utama saya," tutup Ibrahimovic.
Baca Ini Juga:
- Lyon Beri Pernyataan Resmi Tentang Januzaj
- MU Resmi Perpanjang Kontrak Marouane Fellaini
- Giroud, Koscielny dan Coquelin Resmi Perpanjang Kontrak
- Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs Chelsea
- Prediksi Leicester City vs Chelsea 15 Januari 2017
- 'Conte Keluarkan Kemampuan Terbaik Luiz, Costa, & Hazard'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Akan Aktifkan Klausul Rilis De Gea
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 23:40
-
Kamera Laba-laba Jalani Debut di Laga MU vs Liverpool
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:34
-
Pallister Yakin MU Masih Bisa Kejar Chelsea
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:26
-
Mata Minta Skuat MU Jaga Konsistensi
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:05
-
Di MU Mourinho Kini Sudah Berubah
Liga Inggris 12 Januari 2017, 21:37
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR