Bola.net - - Manajer Newcastle United, Rafael Benitez mengungkapkan alasan mengapa pihaknya memutuskan untuk meminjam gelandang Kenedy dari klub papan atas Premier League, Chelsea.
Seperti diberitakan sebelumnya, Newcastle resmi meminjam Kenedy dari Chelsea hingga akhir musim ini. Pemain 21 tahun itu diharapkan dapat membantu The Magpies merangkak naik dari papan bawah di tabel klasemen.
"Kenedy adalah pemain yang sudah kami ikuti perkembangannya sejak musim panas lalu. Alasan mengapa kami tertarik adalah karena ia bisa bermain di beberapa posisi, sebagai sayap, bek sayap dan juga sebagai bek kiri ofensif, jadi ia memberikan tim banyak opsi," ujar Benitez di laman resmi klub.
"Ia memiliki kaki kiri yang hebat dan energi yang bagus. Ia masih muda tapi sudah memiliki cukup pengalaman di Premier League dan itu akan membantu proses adaptasinya. Kami menyambutnya di Newcastle United," lanjutnya.
Rafael Benitez
Kenedy tak akan bisa tampil kala Newcastle menghadapi Chelsea di putaran empat Piala FA akhir pekan mendatang. Pemain internasional Brasil itu bisa jadi bakal melakoni debutnya bersama Toon Army dalam partai kontra Burnley pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-gara Visa, Transfer Dzeko ke Chelsea Tertunda
Liga Italia 24 Januari 2018, 23:34
-
Di Mata Willian, Sanchez Pemain Terbaik Arsenal
Liga Inggris 24 Januari 2018, 23:24
-
Xhaka Ketagihan Bermain di Wembley Lagi
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:46
-
Conte: Kami Bekerja Fantastis, Juara Tidak Penting!
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:36
-
Lawan Arsenal, Willian Tak Mau Chelsea Sampai Rasakan Kekalahan
Liga Inggris 24 Januari 2018, 22:22
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR