Bola.net - - Jose Mourinho mengungkapkan beberapa alasan mengapa kinerja Paul Pogba menurun dalam beberapa waktu belakangan. Mourinho menyebut setidaknya ada dua alasan mengapa kinerja Pogab tak lagi bagus seperti pada awal musim.
Alasan pertama adalah karena cedera. Mourinho menyebut Pogba mengalami cedera otot yang cukup serius dan memilih untuk menjalani pemulihan yang lebih alami tanpa operasi, namun memakan waktu yang lebih lama.
"Pogba mengalami cedera parah. Cedera itu sangat-sangat serius dan dia hampir menjalani operasi seperti Dembele di Barcelona, cedera mereka memang sama. Keputusan untuk tidak menjalani operasi dan menjalani pemulihan yang lebih konservatif ternyata berbuah bagus. Semua orang bahagia, Pogba bermain bagus sebelum cedera dan bisa bermain bagus lagi setelah sembuh," terang Mourinho seperti dilansir Manchester Evening News.
Namun ada situasi yang tak bisa dikendalikan oleh Pogba. Situasi yang dimaksud Mourinho adalah kartu merah yang didapat Pogba saat menghadapi Arsenal. Akibat kartu merah itu, Pogba tak lagi bisa bermain padahal sedang on fire.
"Dia mendapatkan kartu merah melawan Arsenal saat sedang dalam performa terbaik, tim juga sedang dalam performa terbaik. Dia harus absen lama dan saat kembali, kinerjanya tak bagus lagi. Tim ini butuh Pogba bermain dalam level tertinggi. Tim tak akan bermain bagus jika para pemain terbaik mereka tidak bermain bagus."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditunggu 3 Big Match, Conte Tuntut Chelsea Konsisten
Liga Inggris 17 Februari 2018, 23:10
-
Ketimbang EPL, Mourinho Diminta Fokus Kejar FA Cup
Liga Inggris 17 Februari 2018, 22:50
-
Kluivert ke MU? Begini Penerawangan Balague
Liga Inggris 17 Februari 2018, 21:50
-
Di Maria: Saya Sebenarnya Bisa Lebih Baik Lagi di MU
Liga Inggris 17 Februari 2018, 21:40
-
Wenger Masih Penasaran Dengan Eks MU Ini
Liga Inggris 17 Februari 2018, 21:30
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR