Musim 2015-2016 bisa dikatakan sebagai salah satu musim yang buruk bagi Phil Jones. Mantan bek Blackburn Rovers ini kerap menderita cedera sehingga ia minim mendapat kesempatan bermain bersama tim utama United musim lalu.
Jelang musim kompetisi yang baru ini, Jones bertekad untuk mengembalikan kondisi kebugarannya demi bermain lebih banyak bagi setan merah. "Ya, musim panas ini saya telah mendapat istirahat yang baik setelah musim yang panjang dengan cedera. Saat ini saya sudah beristirahat dengan baik dan siap untuk melakoni musim ini" beber Jones kepada Website resmi MU.
"Untuk target saya musim ini, saya biasanya menetapkan beberapa target yang ingin saya capai dalam semusim, namun untuk musim ini saya hanya ingin bermain sepakbola dan menikmatinya. Saya ingin menikmati latihan, menikmati sepakbola, dan bermain bersama rekan-rekan saya" tutup Mantan bek Blackburn Rovers tersebut.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wajah Ceria Pemain MU Latihan di Tiongkok bersama Mourinho
Open Play 21 Juli 2016, 23:35
-
Jurgen Klopp Tak Kaget Mkhitaryan Gabung MU
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:50
-
MU Siapkan 65 Juta Euro untuk Boyong James Rodriguez
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:05
-
Dua Nutmeg Dalam 10 Detik, Wayne Rooney Jadi Tertawaan
Open Play 21 Juli 2016, 21:37
-
Pelari Tercepat Bolt Tunggu Panggilan Mourinho ke MU
Liga Inggris 21 Juli 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR