Dilansir ESPN, mayoritas fans lebih memilih agar Madrid tetap mempertahankan Keylor Navas di Santiago Bernabeu daripada harus mendatangkan penjaga gawang The Red Devils tersebut. Hal ini pun disinyalir membuat takut Florentino Perez untuk mengambil keputusan.
Akhirnya, sang presiden membatalkan kesepakatan yang telah dicapai dengan pihak United sebelumnya. Dan seperti yang kita semua ketahui, transfer De Gea pada akhirnya batal dilakukan setelah pihak Madrid terlambat menyerahkan dokumen transfer mantan kiper Atletico Madrid tersebut ke pihak LFP.
De Gea yang semula enggan untuk melanjutkan masa baktinya di United pun bersedia untuk menyepakati kontraknya di Old Trafford selama tiga tahun ditambah opsi perpanjangan satu tahun lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Saya Tak Berpikir Mengalahkan Raul dan Alfredo Di Stefano
Liga Spanyol 2 Oktober 2015, 23:26
-
Florentino Perez: Ronaldo Legenda Kami
Liga Spanyol 2 Oktober 2015, 23:21
-
Ronaldo Berbagi Momen Istimewa dengan Fans
Liga Spanyol 2 Oktober 2015, 23:12
-
Menurut Ancelotti, Hanya Zidane Yang Samai Ronaldo
Liga Spanyol 2 Oktober 2015, 21:44
-
Liga Spanyol 2 Oktober 2015, 21:20

LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR