Otot yang dimiliki oleh Memphis Depay sempat menarik perhatian skuat Setan Merah, namun hal tersebut rupanya tak cukup untuk membuat mereka berubah pikiran mengenai pemain dengan kekuatan fisik terhebat di klub.
"Saya hampir mengatakan Memphis. Ia sempat berganti baju kemarin dan otot kakinya luar biasa besar. Saya seperti melihat Roberto Carlos. Namun saya harus mengatakan Blackett, ia berada di gym setiap hari," tutur Ashley Young pada laman resmi klub.
Hal yang sama juga dikatakan oleh Luke Shaw.
"Ada satu orang yang akan saya sebutkan - ia ada di gym setiap hari, tiap sore dan pagi - dan ia adalah Tyler Blackett. Saya hanya mengatakan apa yang saya lihat."
Blackett sendiri rupanya tak malu untuk menyetujui pendapat rekannya. Ia mengatakan: "Saya mencoba melakukan yang terbaik untuk terus menjadi lebih kuat tiap hari. Saya bekerja keras dan mencoba mendorong diri saya sendiri ke batas maksimal."
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
(manu/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hina Spurs, Neville Justru Puji Wilshere
Liga Inggris 30 Juli 2015, 23:01
-
Van Gaal: MU Akan Gunakan 4-3-3
Liga Inggris 30 Juli 2015, 22:31
-
PSG Diklaim Sudah Tuntaskan Transfer Di Maria
Liga Inggris 30 Juli 2015, 21:45
-
Lazio Tolak Tawaran 105 Juta Euro
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:52
-
Napoli Sengaja Pasang Bandrol Tinngi Agar Higuain Tak Pergi
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR