Fabregas sendiri memilih melakukan beberapa kejutan dalam pemain pilihannya. Selain tak adanya nama Eden Hazard -yang merupakan pemain terbaik Premier League musim lalu- juga tak adanya nama Mesut Ozil yang telah membuat 19 assist musim ini dalam skuat pilihannya.
Dari posisi kiper, ada penjaga gawang Manchester United, David de Gea yang juga merupakan rekannya di timnas Spanyol. Sementara untuk dua bek sayap ditempati Hector Bellerin (Arsenal) di kanan dan Ryan Bertrand (Southampton) di sisi kiri. Sementara untuk dua bek tengah, Fabregas memilih Toby Alderweireld (Tottenham) dan Robert Huth (Leicester City).
Best XI Premier League versi Fabregas.
Di posisi gelandang, dua pemain Leicester City, Riyad Mahrez dan N'Golo Kante menjadi pilihan Fabregas. Sementara dua pemain lain adalah Dele Alli, yang bersinar bersama Spurs dan gelandang elegan milik West Ham, Dimitri Payet menjadi pilihannya.
Sedangkan dua penyerang terbaik pilihannya adalah penyerang tajam Leicester, Jamie Vardy, dan mesin gol milik Tottenham, Harry Kane. (sky/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Ini, Fabregas Yakin Arsenal Finis Empat Besar
Liga Inggris 19 April 2016, 23:26
-
Ini Satu-satunya Pemain Chelsea Paling Top Menurut Fabregas
Liga Inggris 19 April 2016, 14:00
-
Conte Minta Dewan Direksi Chelsea Tak Buang Eden Hazard
Liga Inggris 19 April 2016, 13:30
-
City Pede Daratkan John Stones dengan 40 Juta Pounds
Liga Inggris 19 April 2016, 12:47
-
Chelsea Belum Menyerah Dapatkan Griezmann
Liga Inggris 19 April 2016, 12:42
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR