Semenjak dipinjam dari Corinthians pada akhir Januari lalu, Pato memang belum mendapat kesempatan membela tim utama Chelsea hingga hari ini. Faktor kebugaran disebut Hiddink sebagai faktor yang memperlambat Pato mendapatkan debut di Tim Utama The Blues musim ini.
Melihat kondisi Pato tersebut, Ivanovic menyebut keputusan yang diambil Hiddink tidak memainkan Pato sudah benar. "Normal saja jika Pato dan Miazga belum mendapat debut hingga saat ini. Mereka tahu bahwa mereka harus berada dalam kondisi 100% dan mereka tengah bekerja keras untuk mencapai level tersebut" ungkap Ivanovic kepada Bleacher Report.
Meski hingga hari ini Pato belum kunjung bermain, Ivanovic menyebut Pato hanya perlu bersabar sedikit lagi untuk mengenakan seragam kebesaran Chelsea. "Saya pikir kesempatan Pato akan segera datang, dan dia akan menciptakan banyak gol bagi kami" pungkas bek berdarah Serbia tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink Kritik Perubahan Jadwal Chelsea Kontra Everton
Liga Inggris 28 Februari 2016, 23:14
-
Sikat Soton, Courtois Puas Dengan Performa Chelsea
Liga Inggris 28 Februari 2016, 21:05
-
Arsenal dan Chelsea Incar Wonderkid Barca, Abel Ruiz
Liga Inggris 28 Februari 2016, 17:45
-
Cech Percaya Arsenal adalah Penantang Gelar
Liga Inggris 28 Februari 2016, 11:52
-
Lampard: Kepergian Terry Buat Chelsea Kehilangan Identitas
Liga Inggris 28 Februari 2016, 08:46
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR