Bola.net - - Arsenal nyaris kalah saat berlaga di St Mary Stadium, Minggu malam WIB. Tapi, The Gunners beruntung punya sosok Olivier Giroud yang mencetak gol di menit akhir menghindarkan dari kekalahan.
Arsenal langsung tertinggal pada menit ke-3 saat menjadi tamu bagi Southampton di pekan ke-16 Premier League. Gawang pasukan Arsene Wenger dibobol oleh Charlie Austin. Selepas gol cepat ini, Soton lebih banyak bertahan.
Dalam situasi buntu, Wenger mengambil inisiatif untuk memasukkan Giroud pada menit ke-72. Akhirnya, Giroud mencetak gol dua menit sebelum laga usai dan menghindarkan Arsenal dari kekalahan. Skor akhir 1-1 di laga ini.
"Saya selalu mencoba untuk membawa sebuah dampak untuk permainan tim. Kami kekurangan pemain di dalam kotak penalti jadi saya mencoba untuk mengisi hal tersebut," ucap Giroud usai laga dalam wawancara dengan BT Sports.

"Itu adalah umpan silang yang bagus dari Alexis Sanchez. Senang bisa comeback karena dari awal babak kedua kami terus menekan dan menekan," tambah Giroud.
Tambahan satu poin dari pertandingan ini membuat Arsenal kembali ke posisi lima besar. Mesut Ozil dan kolega kini telah mengumpulkan 29 poin. Unggul satu poin dari Tottenham yang berada di posisi ke-6. Arsenal tertinggal satu poin dari Liverpool di posisi ke-4.
"Kami senang dengan raihan satu poin ini karena bermain di sini selalu menjadi hal yang sulit," ucap Giroud.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap Undian Babak 32 Besar Liga Europa
Liga Eropa UEFA 11 Desember 2017, 19:38
-
Arsenal Terfavorit Untuk Dapatkan Romero
Liga Inggris 11 Desember 2017, 18:47
-
Usai Jadi Penyelamat, Giroud Dijanjikan Main Lebih Sering
Liga Inggris 11 Desember 2017, 13:25
-
Wilshere: Giroud Salah Satu Penyerang Terbaik Premier League
Liga Inggris 11 Desember 2017, 12:47
-
Performa Alexis Sanchez Kembali Dibela Wenger
Liga Inggris 11 Desember 2017, 12:24
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR