Bola.net - - Manajer Swansea City, Paul Clement, mengkonfirmasi bahwa Fernando Llorente akan absen di tur pra-musim klub di Amerika Serikat usai mengalami patah lengan.
Pemain Spanyol mengalami cedera ketika ia mengalami kecelakaan kala bersepeda saat liburan bersama keluarganya di Italia bulan lalu dan diperkirakan akan absen di pekan-pekan awal Premier League.
Clement berharap Llorente akan siap untuk laga melawan Southampton di 12 Agustus, meski kemungkinannya kecil.
Fernando Llorente
"Ini adalah periode di mana kami harus hati-hati dengan Fernando, dia tidak boleh banyak menggerakkan lengannya. Sulit untuk mengetahui kapan ia bakal fit bermain. Ada kemungkinan dia bisa main di pekan perdana, namun sepertinya itu sulit terjadi," tutur Clement menurut Sportsmole.
"Kami akan lihat. Ini bukan sesuatu yang mustahil. Dia akan menjalani pemindaian sinar-x awal pekan depan dan kita lihat apakah tulangnya sudah membaik."
"Jika memang tidak apa-apa, dia bisa bergerak sedikit. Namun dia tidak akan ikut ke Amerika. Di sini ia bisa terus berlatih dan akan lebih baik baginya untuk memulihkan diri di sini."
Llorente sebelumnya masuk dalam radar transfer , yang tengah mencari striker baru untuk menggantikan Diego Costa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kakak Bakayoko Pertegas Kepindahan Sang Adik ke Chelsea
Liga Inggris 13 Juli 2017, 18:06
-
'Aubameyang Belum Tentu Cocok dengan Conte'
Liga Inggris 13 Juli 2017, 15:40
-
Diincar Watford, Chelsea Segera Perpanjang Kontrak Chalobah
Liga Inggris 13 Juli 2017, 15:30
-
City Halangi Chelsea Dapatkan Danilo
Liga Inggris 13 Juli 2017, 14:50
-
Tolak Chelsea demi Atletico, Ini Alasan Vitolo
Liga Spanyol 13 Juli 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
-
Kebangkitan Bintang Polandia: Mengapa Zielinski Jadi Pilihan Terbaik untuk Derby Milan
Liga Italia 19 November 2025, 19:23
-
BRI Super League: Persiapan Maksimal Persebaya untuk Derby Jatim Kontra Arema
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:31
-
BRI Super League: Derby Jatim, 3 Pilar Arema FC Absen Lawan Persebaya Surabaya di GBT
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:23
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37


























KOMENTAR