
Bola.net - Tiga pertandingan dari pekan ke-31 Premier League 2020/21 akan digelar malam nanti, Sabtu (10/4/2021). Berikut jadwal bola dan jadwal siaran langsung Premier League di NET TV hari ini.
Yang pertama adalah Manchester City vs Leeds United, pada pukul 18.30 WIB. Pertandingan ini bisa dinikmati melalui live streaming di Mola TV.
Setelah itu, ada partai Liverpool vs Aston Villa pada pukul 21.00 WIB. Pertandingan ini juga dapat dinikmati lewat live streaming di Mola TV.
Yang terakhir adalah Crystal Palace vs Chelsea pada pukul 23.30 WIB. Pertandingan ini akan disiarkan oleh NET TV.
Hasil dan Jadwal Premier League 2020/21 Pekan 31

Sabtu, 10 April 2021
- 02:00 WIB Fulham 0-1 Wolverhampton
- 18:30 WIB Manchester City vs Leeds United (Mola TV)
- 21:00 WIB Liverpool vs Aston Villa (Mola TV)
- 23:30 WIB Crystal Palace vs Chelsea (NET TV, Mola TV).
Minggu, 11 April 2021
- 18:00 WIB Burnley vs Newcastle (Mola TV)
- 20:05 WIB West Ham vs Leicester City (Mola TV)
- 22:30 WIB Tottenham vs Manchester United (Mola TV).
Senin, 12 April 2021
- 01:00 WIB Sheffield United vs Arsenal (NET TV, Mola TV).
Selasa, 13 April 2021
- 00:00 WIB West Brom vs Southampton (Mola TV)
- 02:15 WIB Brighton vs Everton (Mola TV).
Klasemen Sementara Premier League 2020/21
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Sheffield United vs Arsenal 12 April 2021
- Dua PR Pulisic di Mata Tuchel: Bugar dan Pede Dulu Ya!
- Ketegasan Solskjaer: MU Tidak Akan Puas dengan Peringkat Dua!
- Kane Jadi Ancaman MU? Solskjaer: Tentu Saja!
- Jelang Tottenham vs MU, Masih Ingat Kekalahan 1-6 Kan?
- Jarang Mainkan Tammy Abraham, Thomas Tuchel Akhirnya Buka Suara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Liverpool vs Aston Villa: Trent Alexander-Arnold
Liga Inggris 10 April 2021, 23:33
-
Hasil Pertandingan Liverpool vs Aston Villa: Skor 2-1
Liga Inggris 10 April 2021, 22:58
-
Link Live Streaming Crystal Palace vs Chelsea di Mola TV, 10 April 2021
Liga Inggris 10 April 2021, 22:30
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR