
Kedua tim terpisah 75 peringkat dalam piramida kompetisi sepak bola Inggris. Walau begitu, Richard Money, sang manajer menginginkan para pendukung Cambridge untuk tetap datang ke R Costing Abbey Stadium dengan optimisme tinggi.
"Saya harap fans akan datang ke stadion dengan keyakinan bahwa hari Jumat (Sabtu dini hari Waktu Indonesia Barat) akan menjadi satu dari sekian ratus hari di mana kami bisa membalikkan prediksi." ujarnya dikutip fourfourtwo.com.
Dengan perbedaan kekuatan yang sudah sangat jelas, apa yang direncanakan oleh Money? Ini tanggapannya.
"Satu-satunya hal yang bisa anda rencanakan adalah memperkirakan bagaimana Manchester United akan bermain dan kami akan fokus ke sana dan terlebih lagi fokus pada apa yang bisa kami lakukan." [initial]
Seputar FA Cup
- Irwin Yakin United Bisa Gondol Trofi FA Cup
- Bos Bradford: Mourinho Adalah Teladan Bagi Manajer di Inggris
- Masih Mandul, Pochettino Bela Soldado
- Emile Heskey Antusias Kembali ke Anfield
- Jorok! Mignolet Tertangkap Kamera Asyik Mengupil di Lorong Pemain
- Lucas: Gerrard Layak Dapat Perpisahan Fantastis
- Fernando: Semoga Laga City Selanjutnya Berjalan Mudah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Tolak Pakai Formasi 4-4-2
Liga Inggris 22 Januari 2015, 22:14
-
Man United Juga Bidik Aleksandar Dragovic?
Liga Inggris 22 Januari 2015, 21:25
-
Van Gaal Ogah Bocorkan Line-up Man United
Liga Inggris 22 Januari 2015, 21:15
-
Sepakbola Dulu dan Sekarang di Mata Michael Carrick
Liga Inggris 22 Januari 2015, 20:44
-
Carrick: Mata Bagaikan Penyihir Kecil
Liga Inggris 22 Januari 2015, 20:23
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR