Bola.net - - Mantan bek Manchester United Gary Neville meyakini bahwa ban kapten Setan Merah harus diserahkan kepada David De Gea jika Wayne Rooney angkat kaki dari Old Trafford.
Rooney mewarisi ban kapten Setan Merah dari Nemanja Vidic. Jabatan tersebut terus ia pegang sampai saat ini meski ia tidak mendapat banyak jatah bermain di bawah asuhan Jose Mourinho.
Namun akibat menurunnya jatah bermain tersebut, Rooney pun mulai disebut akan hengkang dari Old Trafford. Ia bahkan disebut nyaris pindah dari MU pada musim dingin lalu ke Tiongkok.
Meski transfer itu tidak terjadi, namun spekulasi soal masa depannya terus bermunculan. Penyerang berusia 31 itu pun disebut hampir pasti akan hengkang pada musim panas mendatang.
Jika kabar itu benar adanya, maka Mourinho wajib membuat keputusan terkait siapa sosok yang pantas mewarisi ban kapten Rooney. Menurut Neville, meski ada kemungkinan pindah ke Real Madrid, sosok tersebut adalah De Gea.
David De Gea
Hal tersebut terungkap dalam sesi tanya jawab dengan para fans di Twitter. Kala ditanya siapa yang pantas jadi kapten jika Rooney hengkang, ia pun menjawab: "De Gea."
Dalam kesempatan tersebut, Neville juga menyempatkan menjawab pertanyaan terkait duet Anthony Martial dan Marcus Rashford. Ia merasa keduanya tidak cocok bermain bersama.
"Jujur saya tidak melihat mereka sebagai sebuah pasangan. Mungkin waktunya salah, tapi duet mereka tampak tidak alami," terang Neville.
Baca Juga:
- Rashford Abaikan Gangguan Yang Bisa Rusak Karirnya
- James Rodriguez Ingin Gabung Manchester United
- Fernandinho Anggap Derby Manchester Amat Krusial
- Mourinho Persilahkan De Gea Angkat Kaki
- Inilah yang Bikin Ander Herrera Jatuh Cinta pada MU
- Mourinho Anggap City Favorit Empat Besar, Bukan MU
- Prediksi Manchester City vs Manchester United 28 April 2017
- Mourinho: Pemain MU Tak Suka Dikritik? Saya Tak Peduli!
- Data dan Fakta Premier League : Manchester City vs Manchester United
- Rashford Terus Fokus Perbaiki Penampilan di MU
- Mourinho Nilai Situasi MU Mirip Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Silva Diragukan Tampil di Derby Manchester
Liga Inggris 26 April 2017, 23:56
-
Cedera, Mourinho Tak Pikirkan soal Kontrak Ibrahimovic
Liga Inggris 26 April 2017, 23:07
-
Mourinho: Tak Mengapa di Bawah City, yang Penting Liga Champions
Liga Inggris 26 April 2017, 22:09
-
MU Dipercaya Siap Bayar 110 Juta Euro untuk Mbappe
Liga Inggris 26 April 2017, 21:42
-
Mourinho Konfirmasi Pogba Tak Main dalam Derby Manchester
Liga Inggris 26 April 2017, 21:12
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR