Cole kembali ke West Ham yang sudah membesarkan namanya, namun ia sempat berseragam The Blues selama tujuh tahun sejak 2003 hingga 2010. Dan gelandang 32 tahun itu menegaskan di mana kesetiaannya berada akhir pekan ini.
"Ini bakal jadi laga ketat. Mereka adalah tim kelas dunia dan kami harus menampilkan permainan terbaik untuk mendapatkan sesuatu dari laga ini. Seperti saya katakan, kami harus coba memaksakan permainan kami sendiri dan menang dengan cara itu," ujarnya pada Sky Sports News.
Cole yang sempat membela Liverpool sebelum pulang kandang menambahkan jika persiapan mereka menjegal sang tetangga sudah matang. "Kami punya dua pekan untuk bersiap. Kami juga mendapati beberapa pemain kembali dari tugas internasional pekan ini," imbuhnya.[initial]
Kick and Premier League Rush!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Bandingkan Cole dengan Pemain Tenis
Liga Inggris 23 November 2013, 23:25
-
Clarke: Mourinho Terlalu Banyak Berkelit
Liga Inggris 23 November 2013, 23:05
-
Mourinho Belum Putuskan Pilih Cech Atau Courtois
Liga Inggris 23 November 2013, 22:33
-
Pangkas Rambut, Mourinho Siap Mulai Perang?
Bolatainment 23 November 2013, 16:54
-
Mourinho Blokir Penjualan Ramires
Liga Inggris 23 November 2013, 15:52
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR