
Keberhasilan tersebut terlihat setelah Hazard kembali menjadi penentu kemenangan The Blues saat menghadapi Swansea City, pada laga boxing day di Stamford Bridge. Selain mencetak gol tunggal, pemain asal Belgia itu juga tampil mengesankan.
Tak hanya agresif saat membantu serangan, pemain 22 tahun itu juga rajin membantu pertahanan ketika timnya diserang. Tak pelak penampilan total itu pun disanjung The Special One, meski mengaku sang pemain begitu kehabisan tenaga saat ditarik keluar jelang laga usai.
"Bocah itu memberikan segalanya, dan pada aksi terakhir di pertandingan ia membantu pertahanan hingga kotak penalti kami. Karena saat itu situasi sisi kiri dari Swansea begitu membahayakan," ujar Mourinho.
"Ia sangat kelelahan ketika saya menariknya keluar, karena ia memainkan sebuah pertandingan juga dengan intensitas tinggi tiga hari yang lalu." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Chelsea dan Man City, Otamendi Siap Pindah
Liga Champions 27 Desember 2013, 23:00
-
Spurs-Liverpool Berebut Selamatkan Karier Ashley Cole
Liga Inggris 27 Desember 2013, 22:29
-
Dipersulit Chelsea, Barca Stop Kejar Courtois
Liga Champions 27 Desember 2013, 21:53
-
Ivanovic Tak Sabar Jalani Reuni Dengan Luis Suarez
Liga Inggris 27 Desember 2013, 21:38
-
Ashley Cole Berharap Chelsea Datangkan Luke Shaw
Liga Inggris 27 Desember 2013, 20:48
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR