- Playmaker Manchester United, Juan Mata mengaku optimis dengan persiapan timnya jelang musim kompetisi 2018/2019. Mata menyebut timnya usdha mempersiapkan diri dengan baik untuk laga perdana melawan Leicester City di akhir pekan ini.
Manchester United sendiri akan kembali beraksi di Liga Inggris pada akhir pekan ini. Mereka akan berhadapan dengan Leicester City di laga pembuka Liga Inggris yang digelar pada hari Sabtu (11/8) dini hari nanti.
Manchester United sendiri sudah menggelar persiapan untuk musim kompetisi ini. Mereka menggelar sejumlah laga uji coba di Amerika Serikat agar siap menghadapi musim 2018/2019 ini.
Mata sendiri optimis timnya sudah mempersiapkan diri dengan baik untuk musim depan. "Kami benar-benar fokus selama tur pra musim kemarin," buka Mata kepada Inside United.
Seperti apakah persiapan timnya jelang laga perdana nanti? Silahkan baca keterangan lengkap Mata di bawah ini.
Fokus Utama

Mata mengatakan bahwa timnya benar-benar bekerja keras agar bisa tampil dengan maksimal di musim kompetisi yang baru.
"Kami memang konsentrasi di tur pra musim kami, namun fokus utama kami adalah laga resmi perdana kami dan kami sangat menantikan pertandingan itu."
Sudah Siap

"Saya rasa berminggu-mingu yang kami habiskan di sesi pra musim benar-benar membantu kami semakin bugar secara fisik dan juga siap secara mental."
"Sejauh ini kami tidak mendapatkan cedera yang berarti dan kami sudah siap untuk musim kompetisi yang baru." tandasnya.
Jaga Rekor

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sanchez: Fred Adalah Pemain Yang Selama ini Dibutuhkan MU
Liga Inggris 9 Agustus 2018, 19:51
-
Sanchez Ingin MU Boyong Pemain Kelas Dunia
Liga Inggris 9 Agustus 2018, 19:24
-
Mina Tes Medis, Bukan di MU Tapi di Everton
Liga Inggris 9 Agustus 2018, 17:58
-
Sekarang, Godin Jadi Sasaran Transfer MU
Liga Inggris 9 Agustus 2018, 17:30
-
MU Sepi Transfer, Jose Mourinho Frustasi Berat
Liga Inggris 9 Agustus 2018, 16:32
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR