Bola.net - - Winger Bayer Leverkusen, Leon Bailey, mengakui bahwa ia punya impian untuk bermain di Premier League.
Pemain 20 tahun telah berkembang menjadi salah satu pemain muda terbaik Bundesliga di beberapa bulan belakangan, di mana ia memberikan kontribusi delapan gol dan empat assist dalam 16 penampilan di semua kompetisi.
Performa apik Bailey membuatnya dikaitkan dengan sejumlah tim seperti , Manchester United, dan Arsenal. Kini, yang bersangkutan yakin ia akan bisa bermain di Inggris suatu hari nanti.
Leon Bailey
"Inggris sebelumnya dan hingga kini masih menjadi impian saya, jika saya bekerja keras, saya yakin saya akan bisa mewujudkannya suatu hari nanti," tuturnya di Bild.
Terlepas dari keinginannya bermain di Premier League, Bailey mengakui ia bahagia dengan karirnya di Leverkusen, yang mengontraknya lima tahun di Januari 2017.
"Kepindahan ke Bayer adalah langkah yang tepat untuk perkembangan saya dan saya bahagia di sini," tuturnya.
"Ibu saya mengatakan terlalu dingin di Jerman, jadi dia lebih memilih tinggal di Jamaika!"
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arturo Vidal Tak Minat Gabung Chelsea
Liga Inggris 10 Januari 2018, 23:05
-
Christensen Canangkan Target Raih Trofi di Chelsea
Liga Inggris 10 Januari 2018, 15:30
-
Diterpa Badai Kritik, Fokus Wenger Tak Terganggu
Liga Inggris 10 Januari 2018, 14:45
-
Conte Tak Percaya Wenger Dalam Tekanan
Liga Inggris 10 Januari 2018, 14:26
-
'Trio BBC Mengecewakan, Madrid Inginkan Kane dan Hazard'
Liga Spanyol 10 Januari 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR