
Bola.net - Proses kepindahan gelandang muda Kai Havertz dari Bayer Leverkusen ke Chelsea tampaknya akan segera rampung setelah sang pemain dikabarkan sudah selesai menjalani tes medis.
Sejak beberapa hari lalu, Chelsea dan Bayer Leverkusen kabarnya sudah mencapai kata sepakat perihal transfer Havertz di angka 90 juta poundsterling termasuk bonus.
Namun, peresmian transfer ini harus tertunda karena kubu Leverkusen ingin mencari pengganti Havertz terlebih dahulu agar harganya tidak terlalu mahal.
Tes Medis di London
Media Jerman, Bild kini melansir kabar yang menyebut bahwa Havertz sudah menjalani tes medis di London pada Minggu (30/8/2020) kemarin sebagai syarat bergabung ke Chelsea.
Pada hari yang sama, skuad Leverkusen sejatinya berkumpul untuk melakukan tes medis sebelum menjalani masa pramusim. Namun, Havertz tak hadir dalam kesempatan itu.
Chelsea kini bisa jadi tengah mengerjakan persiapan terakhir sebelum secara resmi mengumumkan Havertz sebagai pemain anyar mereka.
Detail Transfer Kai Havertz
Kabarnya, Chelsea akan menuntaskan pembayaran dalam dua instalasi. Pertama mereka akan membayar 72 juta poundsterling untuk Havertz, lalu 18 juta poundsterling sisanya dalam bentuk bonus.
Chelsea diklaim juga sudah mencapai kesepakatan pribadi dengan Havertz. Gelandang Jerman ini akan meneken kontrak berdurasi lima tahun.
Sumber: Bild
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Editorial 2 September 2020, 17:40

-
Diincar Inter Milan, N'Golo Kante Pilih Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 2 September 2020, 17:10
-
4 Bintang Bundesliga yang Dinanti aksinya di Premier League
Bundesliga 2 September 2020, 16:40
-
Chelsea dengan Para Pemain Barunya: The Avengers!
Liga Inggris 2 September 2020, 14:42
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR