Martial baru musim ini melakoni berlaga di pentas Premier League. Ia didatangkan oleh Manchester United dari AS Monaco pada hari terakhir bursa transfer musim panas kemarin.
Performa pemuda berusia 19 tahun itu sendiri terbilang memikat sehingga ia terus dipercaya tampil di lini depan Setan Merah jika sedang tak berhalangan. Dan di akhir musim ini, total ia mengemas 11 gol bagi MU di pentas EPL.
Salah satu golnya yakni gol ke gawang Stoke pada bulan Februari lalu, masuk dalam nominasi gol terbaik versi Goal Cup musim ini bersama dengan gol striker , Christian Benteke. Pemain asal Belgia itu mencetak gol salto ke gawang MU pada September lalu.
And the PL Goal Cup winner is....#GoalCupMartialhttps://t.co/AYArUG77ze
— Premier League (@premierleague) May 26, 2016
Para fans pun diminta memberikan suaranya via Twitter untuk memilih satu di antara dua gol itu untuk dijadikan Goal of the Season. Pada akhirnya gol Martial yang terpilih jadi pemenang setelah mendapat 57.6 persen suara.
Final result:
Martial 57.6%
Benteke 42.4%
Congratulations @AnthonyMartial! pic.twitter.com/UDYIdswL2H
— Premier League (@premierleague) May 26, 2016
Congratulation, Martial! [initial]
Baca Juga:
- Granit Xhaka Diklaim Mirip Andrea Pirlo
- Rio Ferdinand Pastikan Mourinho Resmi Gabung MU
- Henderson Sambut Positif Jadwal Duel Pra Musim Liverpool
- Ikuti Jejak Sanchez, Ramsey Juga Ganti Nomor Punggung
- Willian: Mourinho Bikin MU Lebih Kuat
- Henderson Tak Sabar Duel Lawan Suarez
- MU Mulai Kontak Inter untuk Mauro Icardi
- Leicester Segera Resmikan Hernandez
- Martial Akan Pakai Jersey Nomor 7 Manchester United?
- Neville: Martial Akan Jadi Mega Bintang
- Tolak Madrid dan Pilih MU, Cantona Puji Martial
- Diintip PSG, Martial Mengaku Bahagia di MU
- Martial: Saya Paling Bahagia Ketika Mencetak Gol
- Ancelotti Sebut MU Butuh Pemain Seperti Ibrahimovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giggs Harus Minta Kepastian dari MU
Liga Inggris 27 Mei 2016, 23:23
-
Berharap Ibrahimovic Susul Mourinho ke MU
Liga Inggris 27 Mei 2016, 23:20
-
Mourinho di MU Buat Premier League Ketakutan
Liga Inggris 27 Mei 2016, 23:06
-
Terungkap, Inilah Detail Kontrak Mourinho di MU
Liga Inggris 27 Mei 2016, 20:43
-
Mourinho Ingin Pulangkan Danny Welbeck ke MU
Liga Inggris 27 Mei 2016, 20:19
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR