Bukan hanya mampu menjalankan peran sebagai penyeimbang tim di lini tengah, Kante juga mampu menunjukkan kepiawaiannya menjebol gawang lawan, yakni saat mencetak gol penutup alias gol keempat ke gawang Setan Merah.
Selain gol penutup dari Kante, The Blues sebelumnya telah mencetak tiga gol lain lewat gol Pedro, Gary Cahill dan Eden Hazard.
"Saya tak berpikir saya telah melihat selebrasi yang lebih menyenangkan daripada saat N'Golo Kante menempatkan Chelsea unggul 4-0 melawan Manchester United," ujarnya.
"Diakui, selebrasi mereka itu adalah sinyal bahwa mereka telah benar-benar menghancurkan Manchester United, tapi juga menunjukkan kasih saya mereka pada sosok Kante dari rekan setimnya. Apa yang lebih mengesankan adalah bagaimana Kante menari-nari di sekitar Chris Smalling dan meluncurkan bola melewati David de Gea dengan tenang," sambungnya.
"Performa Kante sudah begitu impresif musim ini dan saya tak memiliki alternatif lagi untuk menempatkannya sebagai salah satu kandidat pemain terbaik Premier League musim ini bersama Kevin De Bruyne," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gladbach Yakin Bisa Miliki Bek Muda Chelsea
Liga Eropa Lain 24 Oktober 2016, 23:54
-
Juve Kembali Dikabarkan Incar Oscar
Liga Italia 24 Oktober 2016, 23:31
-
Mourinho Belum Temukan Komposisi Terbaiknya
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:45
-
Diego Costa Harus Dilawan Dengan Cerdas
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:26
-
Usai Dibabat Chelsea, Mata Minta MU Segera Fokus ke Laga Berikutnya
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 22:08
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR