Bola.net - - Kapten Leicester City, Wes Morgan, memuji rekan setimnya, Riyad Mahrez, yang sudah bisa kembali fokus bermain di klub setelah sempat mengajukan transfer request.
Mahrez, yang sempat ditawar oleh Manchester City menjelang ditutupnya bursa musim dingin, melewatkan dua pertandingan dan enam sesi latihan setelah transfernya dari King Power Stadium batal terjadi.
Namun demikian, Morgan mengatakan bahwa sang gelandang sudah memberikan respon yang fantastis meski sebelumnya sempat diduga melakukan aksi mogok main karena depresi.
Riyad Mahrez
"Dia pemain yang bagus - dia langsung kembali ke pekerjaannya dan saya senang melihat dia di luar sana," tuturnya di Leicester Mercury.
"Saya kira dia terlihat seperti dirinya sendiri sekarang. Semua orang tahu apa yang terjadi usai bursa transfer namun dia kembali dan langsung bekerja keras."
"Dia selalu fokus. Dia sangat hebat - dia kembali seolah tidak pernah ada yang terjadi, jadi ini fantastis untuk kami dan juga untuknya."
Leicester tengah duduk di posisi delapan klasemen Premier League usai 28 pertandingan musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balasan Wenger Atas Kritikan Neville
Liga Inggris 28 Februari 2018, 23:39
-
Yaya Toure Masih Punya Kesempatan Bermain
Liga Inggris 28 Februari 2018, 23:05
-
Guardiola: Gelar Premier League Paling Penting!
Liga Inggris 28 Februari 2018, 22:32
-
Wright Tuding Para Pemain Arsenal Kecewakan Wenger
Liga Inggris 28 Februari 2018, 19:58
-
Ini Hasil Analisa Wenger dari Duel Lawan City
Liga Inggris 28 Februari 2018, 18:47
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR