City harus menelan pil pahit keok 2-0 oleh Barca melalui gol Lionel Messi dan Dani Alves. Sebelum terjadi gol, Martin Demichelis harus keluar dari lapangan setelah menerima kartu merah sehingga mengubah jalannya laga.
"Saya tak pernah sekecewa ini melihat performa tim yang begitu saya nantikan seperti Manchester City kemarin. Untuk Pellergrini yang mampu membuat timnya mencetak 117 gol musim ini lalu bermain imbang 0-0 saja di kandang sudah kesalahan fatal," kata Savage kepada Mirror.
"Seumur hidup saya tak mengerti pikiran Pellegrini. Kekuatan City terletak saat menghancurkan tim yang away. Barcelona tidak meraih kemenangan di lima laga away Liga Champions. Meskipun mereka punya pemain yang fantastis, Catalan mungkin tim yang menua."
Laga leg kedua sendiri akan digelar di Camp Nou pada tanggal 13 Maret 2014 mendatang. City harus menang dengan selisih tiga gol untuk bisa lolos ke babak selanjutnya.[initial]
Baca Juga:
- Kecam Wasit, Pellegrini Terancam Hukuman UEFA
- Serang Wasit, Pellegrini Dikecam
- Toure: City Kalah Karena Barca Terbaik
- Pellegrini: City Incar Kemenangan, Bukan Trofi
- Pellegrini Bangga City Tetap Menyerang Dengan Sepuluh Orang
- Pellegrini: Sebelum Penalti, Barca Tak Punya Peluang
- Pellegrini: Masih Ada Camp Nou Menanti
- Pellegrini: Berkat Wasit, Makin Sulit Kalahkan Barca
- Pellegrini: Wasit Tentukan Kemenangan Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Bantah Menghina Swedia
Liga Champions 21 Februari 2014, 23:12
-
Hughes: Manchester City Sangat Berbahaya
Liga Inggris 21 Februari 2014, 22:34
-
Pellegrini: Wasit Hanya Kurang Beruntung, Tidak Memihak Barca
Liga Champions 21 Februari 2014, 21:28
-
Terry Siap Comeback Lawan Everton
Liga Inggris 21 Februari 2014, 21:20
-
Inilah Para Wasit Untuk 10 Pertandingan Liga Inggris Pekan ke-27
Liga Inggris 21 Februari 2014, 21:09
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR