Bola.net - - Keputusan Jose Mourinho memasukkan Bastian Schweinsteiger di skuat Manchester United di laga melawan West Ham merupakan bukti bahwa ia siap untuk berubah, menurut Martin Keown.
Mantan pemain Gunners itu mengatakan bahwa sikap manajer Portugal, yang sebelumnya meminta Schweinsteiger untuk berlatih di tim U-23, memberikan fans alasan untuk percaya bahwa ia bisa berubah pikiran.
Perlakuan Mourinho terhadap pemain yang direkrut di musim panas, Henrikh Mkhitaryan, telah membuat marah banyak suporter Manchester United. Mantan bintang Borussia Dortmund untuk kali pertama turun sebagai starter setelah lama absen, ketika United menang 4-0 atas Feyenoord. Namun ia hanya jadi cadangan ketika tim bermain imbang 1-1 melawan West Ham pekan lalu.
Namun Keown mengatakan di BBC Sport: "Mourinho sudah menunjukkan bahwa dia akan membiarkan anda masuk ke rencananya jika anda memberikan reaksi yang ia inginkan, dan tidak ada banyak pemain di skuatnya yang bisa mengatakan mereka tidak mendapatkan kesempatan."
"Dia memasukkan Bastian Schweinsteiger di skuatnya untuk kali pertama kemarin, meski ia tidak bermain, jadi Mourinho sepertinya siap untuk mencoba berbagai hal."
"Saya kira ia nantinya akan menemukan solusi terbaik, untuk finish di empat besar dan kembali ke Liga Champions, namun itu harus segera terjadi, atau mereka akan kian tertinggal di klasemen."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertemu Julia Roberts, Herrera Tak Seberuntung Pogba
Bolatainment 29 November 2016, 21:03
-
Beruntungnya Pogba, Dapat Ciuman Dari Julia Roberts
Bolatainment 29 November 2016, 20:02
-
Mourinho: Bailly Kembali Sebelum Tahun Baru
Liga Inggris 29 November 2016, 19:56
-
Shaw Sebut Moses Sebagai Lawan Yang Paling Merepotkan
Liga Inggris 29 November 2016, 19:17
-
Benfica Pasang Bandrol Lindelof di Angka 25 Juta
Liga Inggris 29 November 2016, 18:01
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR